B. Daerah

Pertanyaan

asal usul geguritan? diringkas aja ya.. makasi

1 Jawaban

  • Geguritan : kata dasar: gurit, berarti "tatahan", "coretan"
          M
    erupakan bentuk puisi yang berkembang di kalangan penutur bahasa Jawa dan Bali.
          
    Geguritan berkembang dari tembang, sehingga dikenal beberapa bentuk geguritan yang berbeda. Dalam bentuk yang awal, geguritan berwujud nyanyian yang memiliki sanjak tertentu. Geguritan atau dalam hal ini puisi Jawa modern mulai muncul pada tahun 1929 di majalah Kejawen dengan terbitnya tiga buah judul geguritan. . Puisi Jawa modern ini dipelopori oleh R. Intoyo dan Subagiyo Ilham Notodijoyo

    Maaf kalo salah :)

Pertanyaan Lainnya