PPKn

Pertanyaan

tuliskan 10 contoh perilaku yg sesuai dgn norma di lingkungan keluarga

2 Jawaban

  • 1.menghormati orangtua
    2.tidak melawan orangtua
    3.melakukan kewajiban
    4.tidak membantah perintah orangtua
    5.melaksanakan peraturan di rumah
    6.tidak meludah di lantai
    7.selalu menyalam orang tua ketika mau berangkat
    8.menyayangi keluarga
    9.selalu hidup rukun
    10.tidak memukul adek
  • Sebagai contoh, apabila keluarga terebut mempunyai aturan atau norma agama, dan agama yang mereka anut adalah Islam, dalam keluarga tersebut akan mempunyai aturan sebagai berikut

    -Wajib shalat 5 waktu,
    -Membaca Al-Quran,
    -Tidak boleh berbohong kepada orang tua,
    -Patuh terhadap orang tua,
    Yakin kepada Allah. Swt dan berpegang kepada Al-Quran.


    Di agama manapun, setiap hal yang melanggar norma agama akan mendapatkan dosa, dikarenakan norma agama tersebut saling terkait dengan agama yang kita anut. Norma agama pun berhubungan dengan keyakinan kita terhadap Tuhan YME.

    Dalam lingkungan keluarga pun, pastinya terdapat norma sopan santun, yaitu seperti :

    -Apabila sedang makan tidak boleh berbicara
    -Menghormati orangtua
    -Tidak berkata kasar kepada orangtua


    Serta salah satu contoh norma kesusilaan yang berlaku di suatu keluarga antara lain adalah :

    -Tidak boleh mengambil barang milik anggota keluarga tanpa izin
    -Tidak boleh berbohong antara sesama anggota keluarga
    -Tidak boleh membawa teman lawan jenis untuk menginap.
    -Teman yang datang tidak boleh datang terlalu larut malam.

Pertanyaan Lainnya